Gubernur AAU Hadiri Pembekalan Kasau kepada Perwira Remaja AAU 2025
Cilangkap. (Pen-AAU). Gubernur Akademi Angkatan Udara Marsekal Muda TNI Dr. Ir. Purwoko Aji Prabowo, M.M., MDS., menghadiri kegiatan Pembekalan Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI M. Tonny Harjono, S.E., M.M., kepada 293 Perwira Remaja (Paja) lulusan Akademi Angkatan Udara (AAU) Tahun 2025, di Gedung Serbaguna Suharnoko Harbani, Mabesau, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (23/7/2025).




Views Today : 159
Views Yesterday : 270
Views Last 7 days : 2445
Views Last 30 days : 11767
Views This Month : 2804
Views This Year : 162131
Total views : 544044