TOUR DE CAMPUS WUJUD KETERBUKAAN AAU KEPADA PUBLIK

YOGYAKARTA (Pen-AAU). Kegiatan “Tour de Campus” (TDC) yang diselenggarakan oleh Akademi Angkatan Udara di setiap weekend, merupakan bentuk keterbukaan AAU kepada publik (masyarakat). Dengan kegiatan ini AAU berharap, masyarakat dapat melihat secara langsung Lembaga Pendidikan Militer Akademi Angkatan Udara yang selama ini masyarakat merasa enggan dan sungkan memasuki lingkungan militer.

KEGIATAN IBADAH DI AAU : SOPO NANDUR BAKAL NGUNDUH

YOGYAKARTA. (Pen-AAU). Ibadah merupakan bentuk perbuatan, ucapan, dan itikad dalam melakukan hubungan langsung dengan sang pencipta. Kegiatan ibadah merupakan kebutuhan rohani dari setiap umat yang ada di dunia ini. Sejalan dengan hal tersebut, seluruh Antap AAU, pagi ini, Rabu (3/1/2024) melaksanakan kegiatan Ibadah di tempat yang sudah ditentukan sesuai dengan keyakinan dan kepercayaan masing-masing.

JABATAN DIRJIAN DAN KOORDOSTUR AAU RESMI DISERAH TERIMAKANJABATAN DIRJIAN DAN KOORDOSTUR AAU RESMI DISERAH TERIMAKAN

Yogyakarta. (Pen-AAU). Gubernur Akademi Angkatan Udara (AAU) Marsekal Muda TNI Dr. Ir. Purwoko Aji Prabowo, M.M., MDS., memimpin upacara serah terima jabatan Direktorat Pengkajian AAU dan Kepala Koordinator Dosen AAU, bertempat di Ruang Sutoyo, Ksatrian AAU, Jum’at (22/12/2023).

REOG PONOROGO GUNCANG LAPANGAN PUTRA ANGKASA AAU

Yogyakarta. (Pen-AAU). Kesenian Reog Ponorogo yang merupakan Warisan Budaya Tak Benda Dunia (WBTB) dari UNESCO pada pagi ini, Jum’at (22/12/2023) berhasil mengguncang Lapangan Putra Angkasa. Kesenian Reog Ponorogo secara langsung dimainkan oleh Taruna Akademi Angkatan Udara (AAU) untuk menghibur orang tua Taruna Tingkat II (Sersan Taruna) yang hadir pada rangkaian acara ‘Parents meeting” 2023.